Kelanjutan dari serial Ichigo 100%. Dibagi menjadi Empat episode, sebagian besar terdiri dari unsur-unsur sisi-cerita seperti Festival Musim Semi menampilkan cosplay, Petualangan Junpei ke Akademi Oumi (Khsus Perempuan) untuk mengembalikan notebook teman Yui, Pekerjaan musim panas di Sawayaka, dan tentang Kejadian ‘Pantsu’. Dalam OVA ini juga akan menampilkan 2 karakter baru.